Cara Menampilkan On-Screen Keyboard (virtual keyboard)

Menggunakan On-screen keyboard (virtual keyboard) dapat kita gunakan jika keyboard pada perangkat FC kita rusak atau ngak berpungsi sepenuhnya On-screen keyboard (virtual keyboard) fungsinya sama dengan keyboard perangkat hanya saja On-screen keyboard (virtual keyboard) berbentuk tampilan saja dan untuk pengoperasianya kita harus menggunakan mouse untuk mengklik gambar keyboard yang ada pada layar monitor, berikut ini langkah-langkah cara menampilkan On-Screen Keyboard (virtual keyboard) pada layar monitor
Cara Menampilkan On-Screen Keyboard
Cara Menampilkan On-Screen Keyboard

Cara Menampilkan On-Screen Keyboard (virtual keyboard)
  •  Klik menu Start pada windows lalu pilih All Program
    Cara Menampilkan On-Screen Keyboard
    Cara Menampilkan On-Screen Keyboard
  • Pilih Accessories
    Cara Menampilkan On-Screen Keyboard
    Cara Menampilkan On-Screen Keyboard
  • Pilih Ease of Access
    Cara Menampilkan On-Screen Keyboard
    Cara Menampilkan On-Screen Keyboard
  • Pilih On-Screen Keyboard
    Cara Menampilkan On-Screen Keyboard
    Cara Menampilkan On-Screen Keyboard
    Cara Menampilkan On-Screen Keyboard
    Cara Menampilkan On-Screen Keyboard

0 Response to "Cara Menampilkan On-Screen Keyboard (virtual keyboard)"

Post a Comment